INFORMASI DIVIDEN

1. Penetapan Penggunaan Laba Bersih untuk Tahun Buku 2023

Berdasarkan hasil keputusan Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) Tahunan Tahun Buku 2023, menyetujui tidak ada penetapan penggunaan laba bersih perseroan

2. Penetapan Penggunaan Laba Bersih untuk Tahun Buku 2022

Berdasarkan hasil keputusan Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) Tahunan Tahun Buku 2022, menyetujui tidak ada penetapan penggunaan laba bersih perseroan

3. Penetapan Penggunaan Laba Bersih untuk Tahun Buku 2021

Berdasarkan hasil keputusan Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) Tahunan Tahun Buku 2021, menyetujui penetapan penggunaan laba bersih yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk untuk Tahun Buku 2021 sebesar Rp302.273.634.199,- (tiga ratus dua miliar dua ratus tujuh puluh tiga juta enam ratus tiga puluh empat ribu seratus sembilan puluh sembilan rupiah) sebagai berikut:

a. Dividen sebesar 30% atau Rp90.682.090.260,- (sembilan puluh miliar enam ratus delapan puluh dua juta sembilan puluh ribu dua ratus enam puluh rupiah); dan

b. Sisanya sebesar 70% atau Rp211.591.543.939,- (dua ratus sebelas miliar lima ratus sembilan puluh satu juta lima ratus empat puluh tiga ribu sembilan ratus tiga puluh sembilan rupiah) ditetapkan sebagai cadangan

4. Penetapan Penggunaan Laba Bersih untuk Tahun Buku 2020

Berdasarkan hasil keputusan Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) Tahunan Tahun Buku 2020, menyetujui penetapan penggunaan laba bersih yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk untuk Tahun Buku 2020 sebesar Rp 17.638.834.317 (tujuh belas miliar enam ratus tiga puluh delapan juta delapan ratus tiga puluh empat ribu tiga ratus tujuh belas rupiah) sebagai berikut :

a. Dividen sebesar 40% (empat puluh persen) atau Rp 7.055.534.000 (tujuh miliar lima puluh lima juta lima ratus tiga puluh empat ribu rupiah)

b. Dividen sebesar 60% (enam puluh persen) atau Rp 10.583.300.317 (sepuluh miliar lima ratus delapan puluh tiga juta tiga ratus tujuh belas rupiah) ditetapkan sebagai cadangan

5. Penetapan Penggunaan Laba Bersih untuk Tahun Buku 2019

Berdasarkan hasil keputusan Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) Tahunan Tahun Buku 2019, menyetujui tidak ada penetapan penggunaan laba bersih perseroan